Berita

LSP Unisba dan Unsera Banten Lakukan Uji Kompetensi 42 Mahasiswa Unsera

Setelah MoA Antara LSP Unisba dan Fisipkum Unsera

SALAMMADANI.COM (12/6/2022) – Sebanyak 42 mahasiswa Universitas Serang Raya (Unsera) dari konsentrasi Ilmu Jurnalistik dan Broadcasting Prodi Ilmu Komunikasi mengikuti uji kompetensi Skema Pengelolaan Media Jurnalistik Siaran. Kegiatan ini berlangsung 8 – 10 Juni 2022, bertempat di TUK (Tempat Uji Kompetensi) Unsera. LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi) Unisba (Universitas Islam Bandung) bekerjasama dengan Fisipkum Unsera menyelenggarakan ujikom ini sebagai realisasi MoA antara LSP Unisba dan Fisipkum Unsera

See also  Kini Belajar Bahasa Arab di Madrasah Semakin Mudah
1 2 3 4 5 6 7 8 9Next page
Show More

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button